Janin tidak bernapas di dalam rahim. Selama dalam kandungan, paru-paru janin masih dalam keadaan kolaps dan belum berfungsi. Sistem peredaran darah janin tidak memerlukan paru-paru sebagai sumber oksigen, karena janin mendapatkan pasokan oksigen (serta nutrisi) melalui peredaran darah ibu. Ilustrasi janin dalam ...
Home/hamil