Menghadapi sesuatu yang baru dan berhadapan dengan orang yang baru kita kenal adalah sumber gugup….
Semuanya akan baik-baik saja jika kita dapat berkonsentrasi penuh pada masalah kita dan tetap tenang.
Selain itu, jika orang yang kita temui membuat kita gugup, lupakan hal itu dan anggap saja orang itu adalah orang yang sudah kita kenal sejak lama untuk menghindari rasa gugup.