Apa fungsi JSON dalam REST API?
Share
Sign Up to our social questions and Answers Engine to ask questions, answer people’s questions, and connect with other people.
Login to our social questions & Answers Engine to ask questions answer people’s questions & connect with other people.
Lost your password? Please enter your email address. You will receive a link and will create a new password via email.
Please briefly explain why you feel this question should be reported.
Please briefly explain why you feel this answer should be reported.
JSON (JavaScript Object Notation) merupakan format data yang populer untuk pertukaran data. JSON sangat populer dikarenakan kemudahannya dalam penulisan dibanding pendahulunya XML. Walaupun namanya ada embel-embel JavaScript, JSON dapat digunakan di semua bahasa pemrograman.
Perbedaan format penulisan JSON dan XML. Sumber : petanicode
Fungsi JSON dalam rest API adalah untuk pertukaran data antara client dan server.
Untuk mengakses objek yang dikirimkan melalui JSON. Kita bisa menggunakan method JSON.parse( )