Jika saya mengenal seseorang dengan baik, misalnya dia saudara atau sahabat saya, maka saya akan mengingatkannya untuk menghentikan perselingkuhan. Namun, jika dia adalah kakak laki-laki saya sendiri, saya akan menyarankannya untuk memilih dan menghentikan perselingkuhan, tidak peduli siapa yang dipilihnya. Jika suami saya berselingkuh, saya akan menceraikannya. Jika dia bukan teman dekat saya, saya lebih memilih untuk diam, karena itu adalah kesalahan pribadi, bukan? Jika teman saya yang tidak dekat berselingkuh, saya akan membiarkannya, agar mereka bisa melalui proses dan belajar dari pengalaman tersebut. Toh, itu bukan dosa seperti pembunuhan, pemerkosaan, atau pencurian.
habib hanafiPundit
Apa yang akan kamu lakukan jika kamu mengetahui seseorang yang kamu kenal berselingkuh? Bagaimana kamu akan bertindak?
Share