Kenapa kepercayaan masyarakat pada pemerintahan Indonesia sangat rendah?
Share
Sign Up to our social questions and Answers Engine to ask questions, answer people’s questions, and connect with other people.
Login to our social questions & Answers Engine to ask questions answer people’s questions & connect with other people.
Lost your password? Please enter your email address. You will receive a link and will create a new password via email.
Please briefly explain why you feel this question should be reported.
Please briefly explain why you feel this answer should be reported.
Lembaga Survei Indonesia merilis hasil survei kepercayaan publik terhadap lembaga negara termasuk presiden pada November 2019 silam. Hasil survei mendapati bahwa, kepercayaan masyarakat kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat ini tercatat turun. Pengurangan terjadi setelah dia terpilih sebagai kepala negara.
Salah satu yang membuat turunnya tingkat kepercayaan tersebut adalah penanganan kasus oleh Jokowi terhadap revisi UU KPK hingga belum adanyan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang KPK.
Faktor lain yang menyebabkan turunnya tingkat kepercayaan adalah kebijakan-kebijakan yang kurang populis di mata publik dan masifnya narasi negatif pada Pilpres 2019. Kampanye negatif yang menyerang kredibilitas aneka lembaga termasuk Presiden itu beredar di publik baik dalam bentuk pernyataan tokoh tertentu maupun bahan kampanye yang diedarkan.
Begitu juga dengan banyaknya kasus penangkapan korupsi terhadap kepala daerah. Penangkapan tersebut menurunkan berbagai citra lembaga negara.
Sumber: Republika