Apakah kita bisa melihat profil lengkap dan penjelasan mengenai koin di crypto? kalau bisa, di mana ya?
Ahmad IndraTeacher
Apakah kita bisa melihat profil lengkap dan penjelasan mengenai koin di crypto? kalau bisa, di mana ya?
Share
Untuk melihat profil lengkap tiap koin biasanya developer membuat websitenya sendiri, dan mereka biasanya melakukan airdrop atau membagi gratis untuk memperkenalkan ke pasar. Atau bisa cek ke Coingecko.com, Coinmarketcap.com atau Bscscan.com